Bisakah Wortel sembuhkan mata minus?

Judul konten diatas bisa dapat jawaban yang berbeda-beda tergantung masing-masing pribadi, tapi itu ga usah jadi perdebatan sebab sekarang saya mau berbagi tips cara pengolahannya supaya wortel ini bisa mengurangi minus di mata Anda, terserah mau percaya ato tidak yang penting saya mau berbagi tips aja..... ok kita mulai

1. Sebelum coba therapy ini, test dulu mata Anda ke optic yang Anda percayakan dan catat berapa minus mata Anda yang terakhir ini... setelah itu pergi ke pasar lalu...

2. Beli wortelnya di pasar traditional nah ini pasti kalian mau tahu khan, pilihlah wortel yang lokal bukan yang import ... ingat yach bukan yang import tetapi yang lokal saja.

3. Lalu masing masing wortel di kerok kulit luarnya aja dengan pisau sampai bersih, yang perlu di ingat jangan terlalu dalam kerokannya.

4. Setelah selesai siram dengan air kucuran langsung dari keran untuk bersihkan sisa sisa kerokan yang masih pada nempel di wortelnya... di sarankan jangan menggunakan air panas ato hangat harus dingin (bukan pake es batu lho) yang langsung dari keran air.

5. Kemudian langsung dimakan dech tuh wortelnya, tapi ingat yang satu ini jangan di kukus ato di tim jadi dimakan harus mentah mentah, kalau dikukus ato di tim kadar vitamin di dalam wortelnya akan hilang kalau mentah vitamin yang terkandung didalamnya masih tinggi.

6. Makanlah rutin sehari seporsi piring kurang lebih 5-6 buah wortel selama 6 bulan setelah itu test mata Anda ke optical berapa minus mata Anda setelah mencoba resep ini.

sekian dulu info dari saya semoga bermanfaat buat kita semua

1 comments:

lovlycious rain said...

nice info...
wortel memang memiliki banyak manfaat tapi saya baru tahu wortel bisa mengurangi minus...

Post a Comment

 

Template by NdyTeeN | Blogger